HUT Ke-67, Harun Al Rasyid: Kaltim Harus Segera Berbenah

Samarinda – Anggota DPRD Kalimantan Timur (Kaltim) Harun Al Rasyid berharap agar Kaltim segera berbenah di berbagai bidang, terutama di bidang infrastruktur dan pemerataan pembangunan. Pada peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kaltim ke-67, yang jatuh pada hari ini, Senin (8/1/2023), Harun mengatakan bahwa masih banyak hal yang harus diperbaiki di Kaltim. Salah satunya adalah infrastruktur [...]


Artikel HUT Ke-67, Harun Al Rasyid: Kaltim Harus Segera Berbenah pertama kali tampil pada GOnews.id.


http://dlvr.it/T15y5V

Post a Comment

Previous Post Next Post

نموذج الاتصال