Mojokerto – Pj Wali kota Mojokerto Moh. Ali Kuncoro ingin lebih dekat dengan para petugas kebersihan Pasukan Gerak Cepat (PGC) Dinas Lingkungan Hidup (DLH). Oleh karena itu, ia menggelar acara makan siang bersama 159 petugas kebersihan di Pendopo Sabha Kridatama, Rumah Rakyat Kota Mojokerto, Selasa (23/1/2024). Dalam suasana penuh keakraban, Pj Wali kota didampingi sekretaris [...]
Artikel Mas Pj Santap Siang Bersama Pahlawan Kebersihan Kota Mojokerto pertama kali tampil pada GOnews.id.
http://dlvr.it/T1lYlZ
Artikel Mas Pj Santap Siang Bersama Pahlawan Kebersihan Kota Mojokerto pertama kali tampil pada GOnews.id.
http://dlvr.it/T1lYlZ